Contoh Soal dan Pembahasan Bangun Ruang Sisi Datar

Kolam renang berukuran panjang 65 m dan lebar 25 m. kedalaman air pada ujung yang dangkal 1,5 m, terus melandai hingga ujung yang dalam 3,5 m. volume air didalam kolam adalah…

Pembahasan:


Diketahui:

p = 65 m

l = 25 m

t1 = 3,5 m

t2 = 1,5 m


Ditanyakan:

Volume air dalam kolam?


Jawab:

Cara I

Vkolam = V1 – V2

Vkolam = (p x l x t) – ½(p x l x (t1 – t2))

Vkolam = (65 x 25 x 1,5) – ½ (65 x 25 x (3,5 – 1,5))

Vkolam = 2437,5 + 1625

Vkolam = 4062,5 m3

 

Cara II

Vkolam = ½ x (t1 + t2) x p x l

Vkolam = ½ x (3,5 + 1,5) x 65 x 25

Vkolam = ½ x 5 x 65 x 25

Vkolam = 4062,5 m3

Jadi, volume air dalam kolam tersebut adalah 4062,5 m3

 

 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar